Contoh Surat Pernyataan Belum Pernah Menikah |
Oke sobat aku lagi pengen update artikel ni judulnya Contoh Surat Pernyataan Belum Pernah Menikah, Contoh Surat Pernyataan Belum Pernah Menikah biasanya digunakan untuk mendaftar diperusahaan",TNI,Polri serta institusi" lainnya maka dari itu saya ingin berbagi Contoh Surat Pernyataan Belum Pernah Menikah. Contoh Surat Pernyataan Belum Pernah Menikah ini saya gunakan untuk mendaftar brigadir polri ta 2014 kemarin. Langsung aja nih Contoh Surat Pernyataan Belum Pernah Menikahnya ..
SURAT PERNYATAAN BELUM PERNAH MENIKAH
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : Alfian Akhmad Sholekhan
Bin/binti : Sukarno/Pujiati
Tempat tgl lahir : Pati , 11 Desember 1993
Agama : Islam
Pekerjaan : Belum PerkerjaNo.KTP
Alamat : Perum Pesona Laguna Blok C1/21 Rt/Rw 002/020 Kelurahan Cilangkap
Kecamatan Tapos Kota Depok Provinsi Jawa Barat.
Menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa saya sampai saat ini belum pernah menikah dengan siapapun baik secara Adat, Hukum Agama, maupun Hukum Negara. Dan benar-benar masih perjaka (Bujang).
Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya tanpa ada paksaan dari siapapun. Apabila di kemudian hari ternyata pernyataan ini tidak benar, maka saya siap dituntut sesuai dengan Hukum yang berlaku.
Cilangkap, 08 April 2014
Alamat : Perum Pesona Laguna Blok C1/21 Rt/Rw 002/020 Kelurahan Cilangkap
Kecamatan Tapos Kota Depok Provinsi Jawa Barat.
Menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa saya sampai saat ini belum pernah menikah dengan siapapun baik secara Adat, Hukum Agama, maupun Hukum Negara. Dan benar-benar masih perjaka (Bujang).
Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya tanpa ada paksaan dari siapapun. Apabila di kemudian hari ternyata pernyataan ini tidak benar, maka saya siap dituntut sesuai dengan Hukum yang berlaku.
Cilangkap, 08 April 2014
Mengetahui Yang Menyatakan
Ketua RT
(…………..…………) (………………………)
Ketua RT
(…………..…………) (………………………)
Contoh Surat Pernyataan Belum Pernah Menikah diatas juga bisa anda download dilink dibawah ini dalam bentuk format .Doc:
Isi Nama, Bin/binti, Tempat.tgl.lahir, Agama, Pekerjaan, No.KTP, serta Alamat sesuai dengan datadiri sobat masing". Okelah kalo begitu sekian artikel Contoh Surat Pernyataan Belum Pernah Menikah saya mau tidur dulu sobat besok kudu berangkat pagi" kepolda udah ngantuk banget juga hahaa :D
Bagikan Artikel
Contoh Surat Pernyataan Belum Pernah Menikah
4/
5
Oleh
alfian
4 komentar
Tulis komentarMasik lajang nih yeeeee :P
ReplyEnak aja udah punyalah hhe
ReplyGimana jadi polisi? Enaaaak? :D
Replyenaklah banyak gratisannya :p
Replygampang nyari duit :D
Peraturan Berkomentar di situs alfiancmx.blogspot.co.id
1. Berkomentarlah Sesuai Topik Artikel
2. Berkomentarlah Menggunakan Bahasa Yang Jelas
3. Berkomentarlah Dengan Sopan
4. Tidak Menyisipkan Link Aktif (Live Link)
5. Tidak Berkomentar Promosi
6. Tidak Berkomentar Spam
Apabila melanggar mohon maaf komentar pasti saya hapus :)